Jumat, 24 Februari 2012

Mengedit Table dan Field Database


1.       Awalnya, klik structure pada kolomsamping nama table yang akan diedit.

2.       Setelah itu klik gambar pensil(change) pada field yang akan diedit.



3.       Lalu ubah yang Anda ingin ubah darifield tersebut dan jika telah selesai klik SAVE.



4.       Kemudian akan muncul pesan bahwafieldnya telah diubah dan lihatlah hasilnya.

SEKIAN DAN TERIMA KASIH. SEMOGA BERMANFAAT !!

dan jika Anda ingin mendownload tutorial di atas dalam bentuk file *PDF, silahkan klik DI SINI

0 komentar:

Posting Komentar